Friday, 25 December 2015

MAINAN ANAK PEREMPUAN

Mainan anak perempuan adalah mainan yang hanya lazim dimainkan oleh anak perempuan. Tapi adakalanya jika ada anak laki-laki yang senang bermain dengan anak perempuan, ia juga asyik ikut bermain. Namanya juga anak-anak, tentu sah-sah aja. Baiklah, berikut ini beberapa mainan anak perempuan, diantaranya: 1. Mainan Masakan Maianan masakan adalah miniatur perabotan rumah tangga yang terbuat dari bahan dasar plastik. Diantaranya ada kompor, ceret, piring, gelas, cangkir, sendok, garpu, magic com,wajan, dispenser, meja, kursi dan lain-lain. Mainan...

MAINAN PUZZLE DAN MANFAATNYA BAGI ANAK

Puzzle adalah mainan menghubungkan potongan-potongan kecil sehingga menjadi gambar utuh dalam sebuah bingkai. Gambar diacak terlebih dahulu., sehingga anak mencoba menyusunnya di dalam bingkai hingga menjadi enuah gambar yang utuh . Kepingin gambar puzzle umumnya dibuat tidak simetris sehingga keping gambar itu unik dan membantu pemain dalam memudahkan menyusun. Dari bentuk dan potongan puzzle dapat disesuaikan sesuai dengan anak anda. Pilihan potongan puzzle yang tidak terlalu rumit untuk metode awal mengenalkan permainan puzzle pada anak....

MAINAN SPIN & GO

Spin-Go Mini Stunt Bike adalah mainan yang sangat seru dan menyenangkan. Spin Go berbentuk sebuah motor mini / proto type motoGP dengan gyro. Spin-Go mudah dimainkan untuk berbagai jenis atraksi, diantaranya: Wheelie  Spingokopter  Racing  Loop  Jump  Head Spin  Drag Race  Around The World, dan lain-lain Anda bisa juga membuat sebuah trik baru. Hebatnya, motor mini ini bisa jalan kencang dan mencapai jarak...

Thursday, 24 December 2015

SEJARAH MAINAN YOYO

Hay Guys, pa kbr ? Semoga Anda diberi kesehatan agar dapat beraktivitas dengan penuh semangat... Siapa yang tak kenal dengan yoyo ? Tentunya semasa anak-anak kita permah menainkan permainan ini. Tak hanya di jaman moderen seperti saat ini, ternyata permainan yo-yo sudah terkenal sejak tahun 500 SM. Anda pengen tahu sejarah mengenai permainan yo-yo ? baiklah, berikut ini ulasannya..... Yo-yo adalah suatu permainan yang tersusun dari dua cakram berukuran sama (bahan dasarnya ada yang terbuat dari kayu, plastik atau logam) yang dihubungkan...

Monday, 21 December 2015

PELUANG JUALAN DI MOMEN NATAL DAN TAHUN BARU

Hello netter, Masih bersemangat hari ini ? Semoga Anda diberi kesehatan agar bisa melakukan aktivitas dengan penuh semangat, Aamiin Natal tinggal menghitung hari, kebetulan bertepatan dengan masa libur semesteran bagi anak sekolah. Pedagang yang biasa berjualan di area sekolah tentu saja tidak bisa berjualan di musim liburan. Nah untuk mengisi kekosongan waktu, maka bisa digunakan untuk menjalankan usaha biniss yang lain. Berikut ini beberapa bisnis yang bisa Anda jadikan referensi di masa liburan natal dan tahun baru. !. Jualan terompet kertas a....

Saturday, 19 December 2015

PERMAINAN MUSIMAN

Permainan musiman bisa diartikan dengan sebuah permainan yang hanya dimainkan pada waktu-waktu tertentu saja, yang bisa dipengaruhi oleh pergantian musim atau cuaca, momen tertentu, maupun trend yang sedang berkembang di masyarakat. 1. Permainan Yang dipengaruhi perubahan Musim diantaranya: a. Layang-Layang Permainan ini biasanya dimainkan pada saat musim kemarau saja. Di daerah pedesaan permainan layang-layang biasanya dimainkan setelah musim panen padi berakhir. Anak-anak senang bermain layangan di sawah yang tidak membutuhkan ketrampilan khusus...

SEJARAH MAINAN LEGO

Siapa yang tak kenal dengan mainan lego ? mainan legendaris yang telah mengalami tranformasi baik dari segi bentuk maupun material. Namun kini yang banyak kita jumpai di pasaran bahan dasarnya terbuat dari plastik. Banyak sekali model dan bentuknya yang membuat anak-anak betah bermain hingga lupa waktu...he..he. Tak ada salahnya jika kita mengetahui sejarah mainan lego, berikut ulasannya. Bermula dari sebuah usaha kerajinan kayu milik Ole...

Friday, 18 December 2015

JUALAN MAINAN SECARA ONLINE

Sebagai seorang pebisnis tentu akan menerapkan berbagai macam cara agar penjualan  bisa meningkat dan berujung pada kesuksesan. Salah satu cara yang dapat di tempuh adalah dengan jalan menjual produk melalui media internet atau yang lebih dikenal dengan nama ON LINE SHOP. Penjualan secara On Line memiliki kelebihan dapat di akses oleh semua orang di seluruh dunia yang terhubung dengan internet. Tapi ga usah jauh-jauh lah, dengan pasar se Indonesia Raya saja rasanya sudah cukup potensial untuk mendulang pundi-pundi rupiah. Bisnis menjual mainan...

MENGENAL JENIS MOBIL REMOTE CONTROL / RC

Bagaimana kabar Anda hari ini?? Semoga sehat sejahtera dan selalu dalam lindingan Tuhan Yang Maha Esa, Aamiin. Pada kesempatan ini  ijinkan saya berbagi informasi mengenai  jenis mobil remote control yang telah beredar di pasaran. Jika Anda masih belum mengetahui semuanya, berikut saya uraikan secara umum. Secara umum mobil RC terbagi dalam tiga kategori yaitu : 1. Klasifikasi RC Car berdasarkan jenis jalanan  : RC Car onroad RC...

MANFAAT MAINAN REMOTE CONTROL BAGI BALITA

Mainan remote control merupakan suatu jenis mainan anak yang dapat dikendalikan dari jarak jauh dengan menggunakan teknologi gelombang radio. Mainan ini menggunakan tenaga listrik berupa baterai baik yang bisa di charge maupun yang tidak bisa di charge pada remote dan mobilnya. Mainan remote control sangat beragam jenisnya, ada mobil - mobilan, robot, helicopter, kapal, robot, ada juga kereta api. Saat ini mainan remote control mudah didapat...

PERMAINAN EDUKATIF - BERMAIN SAMBIL BELAJAR

A. PENGERTIAN PERMAINAN EDUKATIF Permainan edukatif adalah semua bentuk permainan yang dirancang untuk memberikan pengalaman pendidikan atau pengalaman belajar kepada para pemainnya, termasuk Permainan tradisional dan “modern” yang diberi muatan pendidikan dan pengajaran (Adams, 1975). Atas dasar pengertian itu, permainan yang dirancang untuk memberi informasi atau menanamkan sikap tertentu, misalnya untuk memupuk semangat kebersamaan dan kegotongroyongan,...

Thursday, 17 December 2015

KOMPONEN UTAMA TAMIYA

Mobil tamiya disusun dari bagian atau komponen yang bersifat utama dan pendukung atau upgrade. Mobil mini 4WD atau yang sering disebut sebagai tamiya merupakan kit mainan jenis mobil-mobilan yang disusun dari beberapa komponen utama dan komponen pendukung. Dalam penjualan kit mobil tamiya pada umumnya didalam box atau kemasan tersebut telah lengkap dengan komponen-komponen utama dan komponen pendukung mobil tamiya sesuai merk tipe atau jenis...